Kamis, 30 Desember 2010

126 Cara ber amal baik dan mencegah munkar

(Sri Wijayanti Tri Hapsari)

Cara yang dilakukan dalam beramal baik adalah:

1. Berusaha untuk menjadi manusia yang berguna
2. Tidak pernah berputus asa dalam melakukan hal-hal yang baik
3. Ikhlas menolong sesama
4. Tidak pernah mangharapkan imbalan atas kebaikan yang telah dilakukan terhadap oranglain


Cara yang dilakukan untuk mencegah munkar adalah :

1. Mendekatkan diri pada ALLAH S.W.T
2. Berusaha menjaga agar hati selalu bersih dari prasangka-prasangka yang tidak baik
3. Selalu berpikir positif terhadap masalah yang dihadapi
4. Menanamkan pada diri sendiri bahwa setiap masalah yang dihadapi memiliki hikmah
5. Senang melihat oranglain bahagia dan selalu menolong jika oranglain mendapatkan kesulitan
6. Hindari sifat iri dengki,dan prasangka-prasangka buruk pada oranglain
7. Berusaha untuk bisa mengedalikan diri dari sifat amarah dan sifat-sifat yang tidak terpuji lainnya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar